Latihan Bahasa Indonesia Kelas III Menggali Informasi-Perubahan Cuaca
# 2
Pilgan

Sinar matahari tidak memengaruhi ....

A

tekanan udara

B

bentuk wilayah

C

suhu

Pembahasan:

Penyinaran matahari memengaruhi suhu dan tekanan udara. Makin banyak sinar matahari yang mengenai bumi, makin hangat pula suhu di permukaan bumi. Begitu pula sebaliknya.

Jadi, sinar matahari tidak memengaruhi bentuk wilayah.