Latihan Matematika Wajib Kelas X Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel
# 7
Pilgan

Misalkan panjang, lebar, dan tinggi suatu balok berturut-turut adalah aa cm, bb cm, dan cc cm. Jika keliling alas balok 66 cm, keliling sisi tegak depan 76 cm, dan keliling sisi samping kanan 62 cm, maka volume balok tersebut adalah ... cm3.

A

4.6804.680

B

6.5006.500

C

2.8542.854

D

8.6218.621

E

3.6583.658