Bacalah penggalan teks fabel di bawah ini!
Perlombaan pun dimulai. Sang Kelinci mulai berlari dengan kencang sambil diiringi sorak-sorai penonton. Ia melesat jauh meninggalkan Kura-Kura yang berlari tertatih-tatih di garis start. Walaupun begitu, Kura-Kura pantang menyerah dan tetap optimis untuk bertanding melawan Kelinci.
(Sumber: coldeja.com, dengan penyesuaian)
Dari teks tersebut dapat kita ketahui bahwa penulis menggambarkan perwatakan tokoh Kura-Kura secara....