Latihan Kimia Kelas XII Reaksi Redoks dan Elektrokimia
# 2
Pilgan

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini!

  1. Faraday menemukan nilai k sebesar 1 ÷\div 9.650.
  2. Banyaknya zat yang mengendap sebanding dengan jumlah listrik yang dialirkan.
  3. Massa ekivalen dari unsur-unsur logam sama dengan massa atom relatif dibagi dengan bilangan oksidasinya.

Dari ketiga pernyataan di atas, pernyataan yang tepat tentang hukum Faraday adalah ....

A

1 saja

B

1 dan 2

C

2 dan 3

D

1 dan 3

E

1, 2, dan 3

Pembahasan:

Hukum Faraday 1: massa zat yang dibebaskan pada elektrolisis (G) berbanding lurus dengan jumlah listrik yang digunakan (Q).

\approx , dimana ×\times t

Pernyataan (2) adalah benar.

Hukum Faraday 2: massa zat yang dibebaskan pada elektrolisis (G) berbanding lurus dengan massa ekivalen zat tersebut (ME).

\approx ME, di mana ME = Ar ÷\div biloks

Pernyataan (3) adalah benar.

Penggabungan hukum Faraday 1 dan hukum Faraday 2 menghasilkan persamaan berikut.

G = (×\times ×\times Ar) ÷\div (96.500 ×\times )

  • G = massa zat yang dibebaskan (dalam gram)
  • = kuat arus (dalam ampere)
  • t = waktu (dalam detik)
  • Ar = massa atom relatif
  • = banyaknya elektron/biloks

Dari persamaan Faraday ini, nilai k adalah 1 ÷\div 96.500, bukan 1 ÷\div 9.650.


Jadi, pernyataan yang benar adalah 2 dan 3.